Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Download Buku Saku Pedoman Pelatihan Berbasis Kompetensi / CBT

Download Buku Saku Pedoman Pelatihan Berbasis Kompetensi / CBT. Berbeda dengan pelatihan konvensional, pelatihan berbasis kompetensi (PBK) me- merlukan standar kompetensi, Sumber Daya Pelatihan (SDP) dan metode pelatihan yang me- menuhi persyaratan tertentu. Kesemuanya diwujudkan sejak proses persiapan, pelaksanaan

Download Buku Saku Pedoman Pelatihan Berbasis Kompetensi / CBT


hingga evaluasi. Sebagai acuan pelaksanaan PBK telah diterbitkan Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Trasmigrasi Nomor 8 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelatihan Berbasis

Kompetensi. Namun mengingat masih ada yang membutuhkan penjelasan secara sederha- na dan ringan tentang bagaimanakah PBK diterapkan, maka Direktorat Bina Standardisasi

Kompetensi dan Pelatihan Kerja, Kementerian Ketenagakerjaan berinisiatif menerbitkan buku saku PBK ini. Semoga informasi yang disajikan dalam buku kecil ini dapat memberikan gambaran tentang pelaksanaan PBK yang lebih mudah untuk dipahami. Sehingga memudahkan para pengelola lembaga pelatihan dan instrukturnya dalam merancang dan melaksanakan PBK di lembaga pelatihan masing-masing.

PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI (PBK) Competency Based Training (CBT)

adalah pelatihan kerja yang menitikberatkan pada penguasaan kemampuan kerja yang mencakup pengetahuan, keterampilan, dan sikap sesuai dengan standar yang ditetapkan dan persyaratan di tempat kerja

Download Buku Saku Pedoman Pelatihan Berbasis Kompetensi / CBT Download Disini

Regulasi Tentang Pelatihan Kerja
a. Undang-undang 13 Tahun 2003 Tentang ketenagakerjaan
b. Peraturan Pemerintah nomor 23 Tahun 2004 Tentang BNSP
c. Peraturan Pemerintan Nomor 31 Tahun 2006 Tentang Sistem Pelatihan Kerja Nasional
d. Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2012 Tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia
e. Peratuiran Menteri Tenaga Kerja dan Trasmigrasi nomor 11 Tahun 2013 Tentang Pedoman Penyelenggaraan Sistem Pelatihan Kerja Nasional di daerah
f. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor 8 Tahun 2014 Pedoman Penyelenggaraan Pelatihan Berbasis Kompetensi
g. Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 21 Tahun 2014 Tentang Pedoman Penerapan Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia
h. Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 2 Tahun 2016 Tentang Sistem Standardisasi Kompetensi Kerja Nasional

Posting Komentar untuk "Download Buku Saku Pedoman Pelatihan Berbasis Kompetensi / CBT"